Wednesday, August 14, 2013

record macro

             Hasil dari record macro yang baru anda lakukan dapat dilihat dengan cara : 
View VBA Code
  1. Klik View Code yang terdapat pada grup Controls, atau bisa anda lakukan dengan menggunakan shotcuts Alt+F11 untuk menampilkan jendela Microsoft Visual Basic 
  2. Pada bagian jendela Project - VBAProject, pilih workbook yang aktif dan pilih di bagian Modules -> Module1, pada bagian inilah kode yang tadi kita rekam tersimpan
  3. Kode VBA excel
    Keterangan :
    • Sub Pergi_Ke_Sheet2() : judul dari macro
    • Sheets("Sheet2").Select : memilih sheet2
    • Range("A1").Select : memilih sel A1 yang terdapat di sheet2


Sumber Informasi :
http://www.rumahexcel.com/2012/10/memulai-membuat-macro-excel.html#ixzz2bwf4vyNd